Scroll untuk baca artikel
Example 728x250
Pendidikan

Seorang Guru SMPN 1 Compreng Pencipta Lagu Yang Terpendam Dan Banyak Menciptakan Lagu-Lagu Daerah Subang

buserdirgantara7
242
×

Seorang Guru SMPN 1 Compreng Pencipta Lagu Yang Terpendam Dan Banyak Menciptakan Lagu-Lagu Daerah Subang

Sebarkan artikel ini
img 20220105 wa0093

Dirgantara7.Com//Sebagai pencipta lagu, Edi guru Smpn 1 Compreng sudah berhasil menciptakan lagu-lagu keren yang diciptakannya untuk daerah subang. Saat menjelaskan ke wartawan. Rabu, (5/1/2022).

Alhamdulillah kami punya sanggar sadewa, disitulah kami sering berlatih dan membina anak didik kami di sanggar sadewa dengan peralatan musik seadanya.

Kami sebagai guru Smpn 1 Compreng bila ada waktu kami dengan tim sanggar sadewa selalu mencari bakat-bakat seni yang dimiliki oleh setiap anak didik dan akan di ajarkan kesenian ciri khas dari daerah subang khususnya kesenian sunda, supaya anak-anak di sanggar sadewa tau dan ikut melestarikan kesenian sunda. Ujar Edi

Sebagai pemimpin sanggar sadewa yang di nyanyikan anak-anak semua lagu hasil ciptaan nya merasa bangga, karena lagu itu hasil ciptaan saya sendiri.

Red/@Jajang

Img 20240526 223458
Img 20240526 223458

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *