Scroll untuk baca artikel
Example 728x250
Pemerintahan

Danlanal Simeulue gelar vaksin dan berikan bantuan sembako kepada Masyarakat Desa Pulau Siumat

buserdirgantara7
193
×

Danlanal Simeulue gelar vaksin dan berikan bantuan sembako kepada Masyarakat Desa Pulau Siumat

Sebarkan artikel ini
logopit 1645273244526

Dirgantara7.Com//SIMEULUE : membantu pemerintah mempercepat penanggulangan Covid-19,Lanal Simeulue berkolaborasi dengan dinas Kesehatan dan RSUD setempat menggelar vaksinasi Massal di Desa Pulau Siumat Kecamatan Simeulue Timur Kabupaten Simeulue, Sabtu, (20/02/2022)

Kegiatan Vaksin tahap Satu, Dua, Vaksin Boster dan vaksin anak itu disambut antusias oleh masyarakat, Guru dan murid sekolah satu atap (SATAP) Desa Pulau Siumat.

Pantauan Terasaceh.net, Selain menggelar vaksinasi Danlanal Simeulue, Letkol. laut (P). Ahmad Fahribi juga memberikan bantuan Sembako kepada Pengurus Rumah Ibadah, Guru dan masyarakat Desa Pulau Siumat.

“Dalam membantu pemerintah mempercepat penanggulangan Covid-19, Hari ini Lanal Simeulue berkolaborasi dengan Dinkes, RSUD dan PKM Kuala Makmur mengelar vaksinasi tahap satu, Dua, Vaksin Boster dan vaksin Anak kepada Masyarakat, Guru dan anak sekolah di desa Pulau Siumat, selain itu, sebagai bentuk solidaritas, kita juga memberikan bantuan sembako kepada pengurus rumah ibadah, Guru dan masyarakat setempat ” Kata Danlanal Simeulue Letkol Laut (P) Ahmad Fahribi

Danlanal Simeulue berharap dengan pelaksanaan vaksinasi ini terutama bagi para pelajar bisa meningkatkan herd immunity lebih baik sehingga semuanya sehat, dan proses belajar mengajar dapat terlaksana dengan normal, Katanya.

Selain meninjau serbuan vaksinasi, Danlanal Simeulue juga berkesempatan berinteraksi dengan sejumlah masyarakat, Guru dan siswa yang ikut melaksanakan vaksin di Sekolah Satu Atap Desa Pulau Siumat itu.

(DE

Img 20240526 223458
Img 20240526 223458

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *