SUBANG Pada hari Jum’at tanggal 31 Maret 2023 pukul 12.30 Wib, bertempat di Masjid AL-IHKWAN Dsn Lelanggen RT / RW 02/01 Ds. Pangarengan Kec. Legonkulon Kab. Subang.Kapolsek Legonkulon Iptu Suharyadi.S.H. Bersama anggota Jaga Bripka Heri Rozki.P, S.H.,melaksanakan Jumling , Jumat Curhat dan Binluh dalam rangka memberikan Pesan- pesan Kamtibmas.
– Terimakasih kepada pihak DKM Masjid AL-IHKWAN yang sudah memberikan waktu kepada saya kapolsek Legonkulon untuk memberikan pesan-pesan Kamtibmas.
– Masyarakat agar Senantiasa turut serta menjaga Kamtibmas melalui Siskamling.
– Agar Masyarakat dan Generasi milenial agar waspada terhadap obat obatan terlarang dan Penyalagunaan Narkoba, apabila mendengar atau menemukan segera lapor ke bhabinkamtibmas, ke kantor Polsek Legonkulon atau Call Center 110
– Agar Masyarakat patuh dan paham dengan peraturan berlalu lintas UU No.22 Tahun 2009 tentang Lalu lintas dan Angkutan Jalan
satu contoh Apabila Berkendara R2 ,surat2 kendaraan harus lengkap ( SIM dan STNK ) kelengkapan kendaraan dipasang lampu2 dan spion dan gunakan helm dan berkendaraan R2 jangan menggunakan knalpot bising
– Menjelang tahun politik,jaga persatuan dan kesatuan,jangan mudah terprovokasi.
Curhat masyarakat :
H.Musfiq Alimudin bertanya.
Terkait isu atau hoax terkait penculikan anak yg sedang viral d medsos,bagaimana kita menyikapi sebagai orangtua?
Tanggapan : di himbau kepada masyarakat jangan percaya kepada isu terkait penculikan
Agar semua orangtua lebih memperhatikan dan pengawasan khusus terhadap kegiatan anak2 kita,baik anak balita dan anak2 SD sewaktu kegiatan bermain di luar rumah
Hasil yg di capai dalam giat Jumat curhat
Jama’ah masjid AL-IHKWAN mengerti atas pesan2 kamtibmas yg di sampaikan oleh Kapolsek Legonkulon
masyarakat Dsn Lelangen RT/RW 02/01 Ds.pangarengan kec Legonkulon siap bersama-sama menjaga Kondusifitas Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Legonkulon Polres Subang.
Selama kegiatan berlangsung berjalan dengan aman dan lancar!(Jajang).