Scroll untuk baca artikel
Example 728x250
Pendidikan

Kegiatan Kapolsek Cibogo memberikan Materi Kesadaran berlalu lintas kepada Siswa/i baru SMK Negeri Cibogo.

buserdirgantara7
207
×

Kegiatan Kapolsek Cibogo memberikan Materi Kesadaran berlalu lintas kepada Siswa/i baru SMK Negeri Cibogo.

Sebarkan artikel ini
img 20220831 wa0089

Dirgantara.7Com//Kegiatan Kapolsek Cibogo memberikan Materi Kesadaran berlalu lintas kepada Siswa/i baru SMK Negeri Cibogo.

Atas arahan dan petunjuk *Kapolres Subang AKBP Sumarni, S.I.K., S.H., M.H.* melalui Kapolsek Cibogo AKP Ikin Sodikin, S.H.
Waktu dan tempat Rabu .31. Agustus.2022
Pukul .10.00 Wib s.d selesai Tempat .SMK Negeri Cibogo Ds Sadawarna Kec. Cibogo Kab. Subang.

Personel yang terlibat
Kapolsek Cibogo AKP Ikin Sodikin S.H.
Kanit Intelkam Polsek Cibogo
Siswa/i Baru SMK Negeri Cibogo.

Uraian kegiatan
Kapolsek Cibogo AKP Ikin Sodikin S.H melaksanakan Giat memberikan materi Kesadaran Berlalu Lintas Kepada Siswa/i SMK Negeri Cibogo agar mematuhi berlalu lintas

Hasil yang dicapai
1. Diharapkan Siswa-siswi SMK Negeri Cibogo taati dan patuhi cara berlalu lintas dengan contoh siswa-siswi yang berkendara motor harus dan wajib memakai Helm dan mempunyai SIM.

2. Dengan memahami dan mentaati aturan berlalu lintas diharapkan para Siswa – Siswi terhindar dari Kecelakaan, hidup menjadi lebih disiplin, bertanggung jawab serta terhindar dari pelanggaran hukum.

3. Dengan tertib berlalu lintas harapannya dapat mewujudkan cita2 Para Siswa-Siswi tanpa hambatan ke Jenjang Pendidikan dan meraih cita2 yang diidamkan serta terciptanya Keamanan, Keselamatan, Ketertiban dan Kelancaran lalu lintas di Wilayah Hukum Polsek Cibogo Polres Subang.

4. Diharapkan Siswa-siswi SMK Cibogo menjadi Pelopor Keselamatan dalam berlalu lintas.

Selama kegiatan dilaksanakan dalam keadaan aman, lancar dan kondusif.

Red/@.Jajang

Img 20240526 223458
Img 20240526 223458